Langsung ke konten utama

Perbedaan Windows8 RT, Pro dan Enterprise

Anda mungkin masih bingung dengan Jenis dan Versi Pada Windows 8, untuk itu Hari akan memberikan penjelasan mengenai perbedaannya secara lengkap dalam sebuah table, di dalam table ini akan terlihat jelas masing-masing Perbedaan Windows 8 RT, Pro dan Enterprise yang ada.

Seperti yang kita ketahui Windows 8 yang Resmi release pada 26 Oktober 2012, telah mengeluarkan Windows 8 dengan beberapa versi yaitu : Windows 8, Windows 8 Pro, Windows 8 Enterprise, Windows 8 RT (Windows Runtime (WinRT). dan karena masih baru release ? saya yakin masih banyak di antara kita yang bingung memilih versi windows 8 mana yang akan kita pakai, untuk itu mungkin info pada postingan ini akan membantu anda dalam menentukan pilihan.




FeaturesWindows RTWindows 8Windows 8 ProWindows 8 Enterprise





ArchitectureARM (32-bit)IA-32 (32-bit) or x86-64 (64-bit)IA-32 (32-bit) or x86-64 (64-bit)IA-32 (32-bit) or x86-64 (64-bit)
Trusted bootYesYesYesYes
Picture passwordYesYesYesYes
Start screen, Semantic Zoom, Live TilesYesYesYesYes
Touch and Thumb keyboardYesYesYesYes
Language packsYesYesYesYes
Updated File ExplorerYesYesYesYes
Standard appsYesYesYesYes
File HistoryYesYesYesYes
Refresh and reset of OSYesYesYesYes
Play ToYesYesYesYes
Connected standbyYesYesYesYes
Windows UpdateYesYesYesYes
Windows DefenderYesYesYesYes
Better multi-monitor supportYesYesYesYes
New Windows Task ManagerYesYesYesYes
ISO image and VHD mountingYesYesYesYes
Mobile broadband featuresYesYesYesYes
Microsoft account integrationYesYesYesYes
Internet Explorer 10YesYesYesYes
SmartScreenYesYesYesYes
Windows StoreYesYesYesYes
Xbox Live app (including Xbox Live Arcade)YesYesYesYes
Exchange ActiveSyncYesYesYesYes
SnapYesYesYesYes
Can connect to a VPN?YesYesYesYes
DesktopPartialYesYesYes
Supported third-party appsWindows Store apps onlyWindows Store and desktopWindows Store and desktopWindows Store and desktop
Remote DesktopClient onlyClient onlyClient and hostClient and host
Storage SpacesNoYesYesYes
Windows Media PlayerNoYesYesYes
Encryption featuresDevice encryptionUnavailableBitLocker and EFSBitLocker and EFS
Sideload Windows Store appsYesNoYesYes
Boot from VHDNoNoYesYes
Can join a Windows domain?NoNoYesYes
Group PolicyNoNoYesYes
Hyper-VNoNoOn 64-bit versions only with SLAT capable CPU
AppLockerNoNoNoYes
Windows To GoNoNoNoYes
DirectAccessNoNoNoYes
BranchCacheNoNoNoYes
Can be virtualized by RemoteFX?NoNoNoYes
Microsoft Office apps bundled with OSYesNoNoNo
Windows Media CenterNoNoVia an add-inNo

Windows RTWindows 8Windows 8 ProWindows 8 Enterprise


Nah, bagaimana ? sudah bisa menentukan pilihan jenis dan versi windows 8 mana yang akan anda gunakan ? saya sarankan gunakan lah Windows 8 yang Original, karena anda akan mendapatkan kepuasan yang lebih tentunya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bahasa Indonesia (Topik dan Pembatasannya)

1.        Pengertian Topik           Tulisan ilmiah, seperti makalah, tidak dapat dilakukan sekali jadi, tetapi melalui tahap  (1) prapenulisan,(2) penulisan, dan (3) pascapenulisan. Kegiatan prapenulisan terdiri atas (1) menentukan topik,(2) menentukan tujuan,dan memilih bahan. Topik adalah berasal dari bahasa Yunani “topoi” yang berarti tempat, dalam tulis menulis bearti pokok pembicaraan atau sesuatu yang menjadi landasan penulisan suatu artikel. Secara sempit topik dapat disebut sebagai hal pokok yang dibicarakan. Secara luas dapat dinyatakan sebagai hal pokok yang dituliskan atau diungkapkan dalam karangan. Topik biasanya dikembangkan menjadi sebuah tulisan yang sebelumnya harus di identifikasi terlebih dahulu, agar maksud yang ingin disampaikan dibalik topik yang kita pilih dapat tersampaikan dengan baik. Kita harus memilih salah satu pokok pembicaraan, agar kita bisa mengontrol dan membatasi topi...

Cara Mengamankan Folder dengan Password

Bagaimana cara mengamankan folder dengan password? Sebenarnya banyak cara yang bisa kita gunakan untuk melindungi folder pribadi milik kita seperti misalnya dengan menggunakan beberapa aplikasi gratis untuk proteksi folder, menyembunyikan file rahasia dengan secret disk dan menggunakan aplikasi Secure Folder Portable untuk mengamankan folder dengan password. Secure Folder Portable merupakan aplikasi portabel sehingga bisa digunakan lewat USB Flashdisk yang dapat kita gunakan untuk mengamankan folder dengan sebuah password. Program ini mengimplementasikan 256-bit AES (Rijndael) untuk mengenkripsi file. Dengan beberapa klik, dijamin folder tidak dapat dihapus, diganti namanya, folder tidak bisa dipindahkan, disalin, dimodifikasi dan diakses. Berikut cara mengamankan folder dengan password menggunakan Secure Folder: 1. Download aplikasi secure folder dari {softpedia} 2. Ekstrak dan jalankan file SecureFolder.exe 3. Isi password pada tampilan seperti berikut: 4. Selanjutnya klik...

Tugas TIK Kelompok 1

1. Apa yang dimaksud dengan istilah – istilah berikut? a. Topologi Jaringan Jawab: Topologi jaringan adalah pola-pola Local Area Network (LAN) yang dapa mempermudah pola hubungan antara satu komputer dengan komputer lainnya. b. Topologi Fisik Jawab: Topologi fisik adalah topologi aktual dengan kabel-kabel sebagai media jaringan. c. Topologi Logika Jawab: Topologi logika adalah jaringan yang menggambarkan proses host-host saling berhubungan antara yang satu dengan yang lain. 2. Apakah yang dimaksud dengan LAN? Jawab: LAN (Local Area Network) adalah jaringan komputer area terbatas seperti gedung, perkantoran, dan sekolah. 3. Apakah yang dimaksud dengan WAN? Jawab: WAN (Wide Area Network) adala jaringan komputer dalam area yang lebih luas, WAN merupakan gabungan dari beberapa LAN. 4.Apakah fungsi modem? Jawab: MODEM ( Modulator Demodulator) berfungsi untuk memodulasi data dari listrik ke dalam gelombang elektromagnetik sehingga dapat dikirim melalui udara. 5. J...